Donna Harun Menikah untuk Ketiga Kalinya di Usia 51 Tahun, Sang Putra: Happy Wedding Ibu!
Donna Harun kembali menikah untuk ketiga kalinya di usia 51 tahun, dua putranya turut hadir dan memberikan ucapan selamat pada ibunya!
Editor: Asytari Fauziah
Donna Harun kembali menikah untuk ketiga kalinya di usia 51 tahun, dua putranya turut hadir dan memberikan ucapan selamat pada ibunya!
TRIBUNNEWS.COM - Artis peran Donna Harun resmi menikah kembali untuk yang ketiga kalinya.
Kebahagiaan itu tak hanya dirasakan Donna, tetapi juga kedua putranya, Ricky Harun dan Jeje Soekarno.
Dalam akun Instagram @jejesoekarno, Jeje membagikan momen kebahagiaan ketika sang ibunda menikah di Bali, Sabtu (27/7/2019).
Jeje menunggah dua foto, di mana foto pertama terlihat dirinya sedang berpelukan hangat dengan ibunda.
• Ria Ricis Beberkan Alasan Mundur dari YouTube, Adik Oki Setiana Dewi Tahan Tangis Ini Bukan Prank
• Deretan Foto Cantik Felicia Putri Anak Hotman Paris, Lulusan Terbaik Fakultas Hukum Harvard
• Ibu Jefri Nichol Akhirnya Posting di Instagram, Mantan Kekasih sang Anak Ikut Komentar
• Janji Beri Hadiah Ulang Tahun Berhenti Pakai Narkoba, Nunung: Saya Masih Nekat, Suami Marah Besar
Kemudian, ada pula mereka bersama putra Donna Harun yang lain, Ricky Harun.
"Ohana, happy wedding Ibu! I love you so much," tulis Jeje dalam keterangan fotonya seperti dikutip Kompas.com.
Donna tampil mengenakan gaun berwarna krem dengan rambut panjangnya yang terurai.
Jeje juga mencurahkan kebahagiaannya lewat insta story-nya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.