5 Fakta Anak Dede Sunandar Menderita Penyakit Williams Syndrome, Sebut Gejalanya Tak Terdeteksi
Berikut ini lima fakta anak Dede Sunandar yang menderita penyakit Williams Syndrome, sebut gejalanya tak terdeteksi.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Pravitri Retno W
Hal itu bermula ketika warga Amerika itu melihat postingan istri Dede Sunandar, Karen Hertatum di Instagram.
Simpati dengan kondisi Ladzan yang mengidap penyakit langka, warga Amerika itu pun ingin membantu semua biaya pengobatan anak Dede Sunandar.
Namun syaratnya, anak Dede Sunandar akan diobati langsung oleh dokter di Amerika.
"Karen bikin postingan bahwa alhamdulillah anak dede punya penyakit yang bisa di-sharing ke orang-orang."
"Orang Amerika itu follow Reren pakai bahasa Inggris."
"Kalau diartikan kata Reren 'Pah, anak kita diajak ke Amerika. Pengobatan segala sesuatunya dari sana'," cerita Dede pada Rafii.
Namun dengan tegas Dede justru menolaknya.
Sebab, banyak pertimbangan yang dipikirkan oleh Dede Sunandar jika anaknya diobati di Amerika Serikat.
"Yang masalahnya kan kita tinggal di sana sama siapa ?" tanya Dede Sunandar.
Melihat respon dari sang suami, Karen Hertatum pun sempat meyakinkan Dede Sunandar agar mau menerima bantuan dari warga Amerika itu.
Namun Dede Sunandar tetap akan berjuang untuk menyembuhkan sang anak dengan hasil kerjanya.
Baca: Mandala Shoji Tak Kapok Terjuk ke Politik
Baca: Buntut dari Tiga Polisi di Cianjur Terbakar, 15 Mahasiswa yang Demo Diamankan, Termasuk Korlap
(Tribunnews.com/Bunga/Grid.id)