Bak Bumerang, Laporan Polisi Farhat Abbas & Elza Syarief untuk Hotman Paris Malah Mental & Berbalik
Laporan Farhat Abbas dan Elza Syarief ke polisi malah berbalik, Hotman Paris minta keduanya lebih baik ke Taman Kanak-kanak/ TK alih-alih ke PBB.
Editor: Salma Fenty Irlanda
TRIBUNNEWS.COM - Bak bumerang, laporan polisi Farhat Abbas & Elza Syarief untuk Hotman Paris malah berbalik
Laporan Farhat Abbas dan Elza Syarief ke polisi malah berbalik, Hotman Paris minta keduanya lebih baik ke Taman Kanak-kanak/ TK alih-alih ke PBB.
Hotman Paris menyebut justru Farhat Abbas dan Elza Syarief lah yang akan segera menjalani pemeriksaan polisi atas laporannya.
Hotman Paris menilai keduanya lebih baik lapor ke TK daripada ke Presiden atau PBB.
Hal ini seperti yang tampak pada pengakuan Hotman Paris, dalam tayangan YouTube STARPRO Indonesia, pada (10/9/2019).
Hotman menyebut Farhat akan segera menjalani pemeriksaan atas laporannya.
"Malah sekarang sudah kayak boomerang, berbalik sudah.
• Bahas Gading Marten dengan Jessica Iskandar, Gisella Anastasia Berurai Air Mata Doakan Mantan Suami
• Bahas Melaney Ricardo, Elza Syarief Pamer Jadi Guru Besar di 135 Negara, Ruben Onsu : Saya Gak Tanya
• ZODIAK HARI INI Ramalan Zodiak Rabu 11 September 2019 Taurus Boros Banget, Libra Alami Perubahan Nih
• Elza Syarief Geram pada Melaney Ricardo Soal Pembelaan ke Nikita Mirzani, Ibu Poppy Kelly Terpojok
Yang akan diperiksa mereka. Bentar lagi akan dipanggil loh, yang akan diperiksa kalian bukan aku," ucap Hotman Paris.
Hotman pun mengaku sudah memperingatkan lawannya dari dulu bahwa dirinya sulit dikalahkan dalam segi hukum.
"Saya sudah bilang dari dulu, kalau saya sudah action dari segi hukum, kalian berat lawan saya, terlalu berat," lanjutnya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.