Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Dokter Ahli Kecantikan Tanggapi Perubahan Wajah Via Vallen

Via Vallen Akui Jalani Program Penirusan Pipi hingga Buat Pipinya Membengkak, Seorang Dokter Ahli Kecantikan Buka Suara

Penulis: Grid Network
zoom-in Dokter Ahli Kecantikan Tanggapi Perubahan Wajah Via Vallen
Warta Kota/Arie Puji Waluyo
Dokter ahli kecantikan tanggapi kondisi Via Vallen 

TRIBUNNEWS.COM - Pedangdut Via Vallen kembali menjadi perhatian publik.

Pasalnya penampilan Via Vallen terlihat berubah 180 derajat dari sebelumnya.

Ya, Via Vallen terlihat lebih berisi, dengan pipi yang sedikit mengembang.

Usut punya usut, berat badan sang pedangdut naik 4 kilogram, selama liburan.

"Iya emang berat badannya nambah 4 kilogram," ungkap Via Vallen saat ditemui Grid.ID di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat pada Kamis (7/11/2019) malam.

Meski sudah menjelaskan bahwa berat badannya naik, masih saja banyak netizen yang menganggap Via menjalani operasi plastik.

Sehingga membuat wajah Via membengkak.

Berita Rekomendasi

Muak dengan tuduhan netizen, Via Vallen akhirnya buka suara dan mengakui bahwa dirinya telah menjalani program penirusan pipi.

Via mengungkpakan hal tersebut dalam tayangan Intens Investigasi, yang diunggah di kanal Youtube pada Kamis (14/11/2019).

Halaman Selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas