Pak Tarno Poligami & Nikahi Pramugari Lebih Muda 30 Tahun, Istri Pertama Sempat Tak Beri Restu
Cerita Pak Tarno nikahi pramugari yang lebih muda 30 tahun darinya. Sempat tak dapat restu dari istri pertama. Ini alasannya!
Editor: ninda iswara
![Pak Tarno Poligami & Nikahi Pramugari Lebih Muda 30 Tahun, Istri Pertama Sempat Tak Beri Restu](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/masih-eksis-begini-gaya-pak-tarno-saat-difoto_20180227_122910.jpg)
TRIBUNNEWS.COM - Aksi Pak Tarno bermain sulap di televisi sudah tak perlu diragukan lagi.
Mengusung sulap tradisional, Pak Tarno justru bisa meraih eksistensinya di dunia hiburan.
Meski kini mulai jarang terlihat di layar kaca, Pak Tarno masih aktif menerima job off air.
Kerap muncul di televisi menghibur penonton, kehidupan Pak Tarno perlahan menjadi sorotan.
Sosok istri hingga anak-anak pun mencuri perhatian.
Perjuangan hidupnya menjadi pesulap hingga dikenal publik pun tak mudah.
![Pak Tarno](https://scontent-sin2-2.cdninstagram.com/vp/2ec6dff757b08c5ef8bf70ae8e136582/5E4A672D/t51.2885-15/e35/38194984_399952527198452_3808346668139544576_n.jpg?_nc_ht=scontent-sin2-2.cdninstagram.com&_nc_cat=108)
Sejak kecil Pak Tarno hidup sendiri.
Ayahnya meninggal dunia, sedangkan ibunya pergi meninggalkannya karena tergoda lelaki dari desa lain.
Sederet pekerjaan pun dilakoninya mulai dari menjual martabak hingga minyak tanah.
Namun kini Pak Tarno sudah hidup bahagia dengan istri dan anak.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.