Daftar Pemenang Piala Citra FFI 2019, Film Kucumbu Tubuh Indahku Raih 8 Kemenangan dari 11 Nominasi
Daftar Pemenang Piala Citra FFI 2019, Film Kucumbu Tubuh Indahku Raih 8 Kemenangan Dari 11 Nominasi
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Wulan Kurnia Putri

Kolase Tribunnews.com/ Kompas.com/IRA GITA
Daftar Pemenang FFI 2019- Daftar Pemenang Piala Citra FFI 2019, Film Kucumbu Tubuh Indahku Raih 8 Kemenangan Dari 11 Nominasi
2. Sutradara Terbaik
Garin Nugroho (Kucumbu Tubuh Indahku)
3. Penulis Skenario Asli Terbaik
Gina S. Noer (Keluarga Cemara)
4. Penulis Skenario Adaptasi Terbaik
Gina S. Noer, Yandy Laurens (Dua Garis Biru)
5. Pemeran Utama Pria Terbaik
Berita Rekomendasi
Muhammad Khan (Kucumbu Tubuh Indahku)
6. Pemeran Utama Wanita Terbaik
Raihaanun (27 Steps of May)
7. Pemeran Pendukung Pria Terbaik
Whani Dharmawan (Kucumbu Tubuh Indahku)
8. Pemeran Pendukung Wanita Terbaik
Cut Mini (Dua Garis Biru)