Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

3 Pesan Ayu Azhari Terkait Kasus Narkoba yang Menjerat sang Adik, Ibra Azhari

Ayu Azhari menyampaikan tiga pesan soal penangkapan sang adik. Ayu Azhari memohon maaf dan terkejut Ibra Azhari terjerat narkoba lagi.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Sri Juliati
zoom-in 3 Pesan Ayu Azhari Terkait Kasus Narkoba yang Menjerat sang Adik, Ibra Azhari
Kompas TV
Tangkap Layar Ibra Azhari kedapatan memakai sabu dan ditangkap polisi Polda Metro Jaya pada Minggu (22/12/2019) 

3. Ayu Azhari Dukung Menuntaskan Kasus Narkoba

Pesan ketiga yang Ayu Azhari sampaikan terkait dukungannya kepada pihak Badan Narkotika Nasional (BNN).

Ia berharap pihak BNN dan Polda Metro Jaya dapat menuntaskan kasus narkoba yang menjerat sang adik sampai ke akarnya.

"Biarlah Ibra bertanggung jawab sebagai warga negara, untuk menyelesaikan proses hukum yang sesuai dengan aturan yang ada," tegasnya.

Ayu juga menyampaikan harapannya agar sang adik dapat sembuh dari ketergantungan narkoba.

Sebelumnya diberitakan, Ayu Azhari mengunggah pernyataannya di akun Instagram pribadinya @ayukhadijahazhari.

Dalam unggahan tersebut, aktris senior itu mendoakan yang terbaik untuk Ibra.

BERITA TERKAIT

Ia menuturkan, Ibra merupakan sosok adik kesayangan sekaligus paman kesayangan bagi anak-anak Ayu.

Di caption yang ditulis, ia berharap sang adik dapat melewati permasalahan yang kini sedang menimpa.

Unggahan tersebut disertai potret masa kecil kakak beradik tersebut.

Tangkap Layar Instagram ayukhadijahazhari
Tangkap Layar Instagram ayukhadijahazhari (Instagram ayukhadijahazhari)

Berikut ini kutipan caption dari unggahan Ayu Azhari yang Tribunnews rangkum:

"Saya dan anak anak mendoakan yang terbaik untuk Om Baim.

Adik kesayangan ku dan paman kesayangan anak-anak ku...

Semoga bisa melewati permasalahannya dan tumbuh dewasa dalam tindakan dan langkahnya ke depan...

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas