Jungkook BTS Dinobatkan Jadi Pria Tertampan 2019 Versi TC Candler, 3 Member Lainnya Masuk Daftar!
Jungkook BTS dinobatkan sebagai pria tertampan 2019 versi TC Candler. Ada 3 member BTS lainnya yang juga masuk.
Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Tiara Shelavie
SBS
Jungkook BTS dinobatkan sebagai pria tertampan 2019 versi TC Candler. Ada 3 member BTS lainnya yang juga masuk.
V BTS (4)
Jimin BTS (19)
Jin BTS (44)
Pada 2018 lalu, semua member BTS masuk dalam The 100 Most Handsome Faces of 2018.
Simak peringkat member BTS di The 100 Most Handsome Faces of 2018 silam:
Jungkook BTS (2)
V BTS (5)
Berita Rekomendasi
Jimin BTS (25)
Jin BTS (47)
Suga BTS (67)
RM BTS (79)
J-Hope BTS (88)
Tzuyu TWICE Dinobatkan Jadi Wanita Tercantik
Member TWICE, Tzuyu dinobatkan menjadi wajah paling cantik pada 2019 versi TC Candler.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.