Sinopsis Film Message from the King: Dibintangi Pemeran Black Panther, di TransTV Pukul 23.00 WIB
Film Message from the King (2016) akan tayang dalam program Bioskop TransTV malam ini, Selasa (21/1/2020) pukul 23.00 WIB.
Penulis: Niken Nining Aninsi
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Film Message from the King (2016) akan tayang dalam program Bioskop TransTV malam ini, Selasa (21/1/2020) pukul 23.00 WIB.
Message from the King adalah film bergenre neo-noir yang disutradarai oleh maestro asal Belgia, Fabrice du Welz.
Film Message from the King menampilkan bintang-bintang aksi bonafid seperti Chadwick Boseman, Teresa Pakmer, Luke Evans dan Alfred Molina.
Film ini memulai debutnya di Festival Film Internasional Toronto pada 8 September 2016.
Dan kemudian tayang perdana di Amerika Serikat pada 4 Agustus 2017.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.