Ratna Galih Sampikan Duka Cita atas Meninggalnya Ashraf Sinclair Suami BCL: Dia Pergi Terlalu Cepat
Artis Ratna Galih menyampaikan rasa duka cinta mendalam atas meninggalnya suami Bunga Citra Lestari (BCL), Ashraf Sinclair.
Editor: Ifa Nabila
kamu diberikan lautan ikhlas dan sabar seluas luasnya.
Insya Allah nanti disatukan kembali di keabadian
Terimakasih untuk semua yang tidak berdagang di postingan saya ini.
Dan mohon kiranya membacakan Alfatehah ( bagi yang muslim ) untuk almarhum" tulis Melly Goeslaw.
Seperti yang diketahui, Ashraf Sinclair telah menghembuskan napas terakhirnya, Selasa (18/2/2020).
Dilansir Kompas.com, Ashraf meninggal dunia karena serangan jantung.
Hal tersebut disampaikan oleh sang manajer, Doddy yang dihubungi oleh Kompas.com.
"Serangan jantung," ungkap Doddy dikutip dari Kompas.com.
Dikutip dari id.wikipedia.org, suami BCL memiliki nama lengkap Ashraf Daniel Mohammed Sinclair.
Ashraf lahir di London, Inggris, 40 tahun yang lalu.
Tepatnya yakni 18 September 1979.
Doddy melalui akun media sosial Instagramnya, @paperdaysz juga menyampaikan kabar tersebut.
Ditelusuri tim Tribunnews.com, Doddy membuat dua cerita di Instagram.
Satu cerita hanya berwarna hitam dengan emoticon hati yang retak.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.