Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Nikah Muda,Melody Prima Ungkap Waktu SMP Ingin Sukses Dulu Baru Nikah Sekarang 25 Tahun Punya 2 Anak

Proses kelahiran anak keduanya berjalan normal dan lancar meski sempat hampir melahirkan di dalam mobil.

Editor: Rifatun Nadhiroh
zoom-in Nikah Muda,Melody Prima Ungkap Waktu SMP Ingin Sukses Dulu Baru Nikah Sekarang 25 Tahun Punya 2 Anak
Kolase Tribun Solo/Instagram
Melody Prima 

TRIBUNNEWS.COM - Artis yang dulu terkenal karena membintangi banyak FTV dan sinetron, Melody Prima telah melahirkan anak keduanya.

Melody melahirkan pada 15 Maret 2020 lalu.

Anak keduanya berjenis kelamin laki-laki dan diberi nama Muhammad Raffasya Arshaka Setiyadi.

Melalui unggahan di Instagram, proses kelahiran anak keduanya berjalan normal dan lancar meski sempat hampir melahirkan di dalam mobil.

Baca: Pemain Sinetron Orang Miskin Baru Tetap Syuting, Dea Annisa, Tessa Kaunang & Teddy Syach Beri Pesan

Baca: Semua Sinetron Sinemart di SCTV Dihentikan Sementara, Haico Van Der Veken Ucapkan Pamit

Baca: Bella Shofie dan Anaknya Diboyong Sang Suami ke Pulau Terpencil Demi Hindari Corona

Berikut postingannya di Instagram.

"Alhamdulillah telah lahir putra kedua kami. melalui vaginal birth (melahirkan normal setelah pernah melahirkan caesar)

Dengan berat 3,1kg & tinggi 49cm.

Berita Rekomendasi

Cerita dikit pengalaman melahirkan anak kedua ini yg Alhamdulillah bener-bener aku ngerasa di mudahin banget sama Allah.

Minggu 15 maret 2020, tepat jam 12 mlm aku kebangun gara-gara berasa ada yg Rembes di celana ku,

aku pikir aku ngompol gara2 emg selama hamil tua aku susah bgt nahan pipis....

halaman selanjutnya

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas