Chord Gitar dan Lirik Lagu Dengan NafasMu - Ungu, Mudah Dimainkan dari Kunci D
Berikut chord gitar dan lirik lagu Dengan NafasMu - Ungu, mudah dimainkan dari kunci D.
Penulis: Nanda Lusiana Saputri
Editor: Ifa Nabila
TRIBUNNEWS.COM - Berikut chord gitar lagu Dengan NafasMu dari Ungu mudah dimainkan dari kunci D.
Dengan NafasMu merupakan judul lagu yang ditulis dan dirilis oleh band Ungu dari album Aku dan Tuhanku (2008).
Berikut chord gitar dan lirik lagu Dengan NafasMu - Ungu:
Intro : D D G D 2x D G D D izinkan ku ucap kata tobat sebelum kau memanggilku G D kembali padamu menutup waktuku D izinkan ku serukan namamu sebelum nyawa dalam tubuhku G D kau ambil kembali padamu Bm F#m karena ku tahu hanyalah pada dirimu G tempat ku mengadu, tempat ku mengeluh A dalam do'a ku reff : D F#m dan demi nafas yang telah kau hembuskan G dalam kehidupanku ku berjanji D ku akan menjadi yang terbaik D menjalankan segala perintahmu F#m G menjauhi segala laranganmu adalah D sebaris doa ku untukmu D singkatku ucap kata tobat sebelum kau memanggilku G D kembali padamu menutup waktuku Bm F#m karena ku tahu hanyalah pada dirimu G tempat ku mengadu, tempat ku mengeluh A dalam do'a ku back to reff Bm F#m G A back to reff
(Tribunnews.com/Nanda Lusiana Saputri)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.