Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sidang Perdana Lucinta Luna Digelar 27 Mei: Disidang Bareng Pemasok, akan Berlangsung Secara Online

Selebriti Lucinta Luna segera menjalani proses peradilan atas kasus psikotropika yang menjeratnya.

Penulis: Nuryanti
Editor: Sri Juliati
zoom-in Sidang Perdana Lucinta Luna Digelar 27 Mei: Disidang Bareng Pemasok, akan Berlangsung Secara Online
Instagram @lucintaluna
Lucinta Luna 

Diketahui, Lucinta Luna diamankan Polres Metro Jakarta Barat di apartemennya pada Selasa (11/2/2020).

Polisi menemukan sejumlah pil Riklona, dan diakui Lucinta Luna sebagai miliknya.

Ia mengatakan, psikotropika tersebut didapat dari rekannya yakni Flo.

Baca: Lucinta Luna Jalankan Ibadah Salat di Balik Jeruji Besi dengan Mukena

Baca: Karutan Pondok Bambu Kabarkan Kegiatan Lucinta Luna Selama Puasa di Penjara, Salatnya Pakai Mukena

Baca: Tak Huni Sel Khusus, Lucinta Luna Ikut Tadarus Bersama Tahanan Lainnya 

Lucinta mengonsumsi obat-obat terlarang setelah mengalami depresi sejak enam bulan lalu.

Selebgram ini ditetapkan sebagai tersangka setelah hasil tes urine menunjukkan positif benzodiazepin yang masuk golongan psikotropika.

(Tribunnews.com/Igman Ibrahim, Wartakotalive.com/Desy Selviany, Kompas.com/Melvina Tionardus)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas