Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Nickelodeon Umumkan SpongeBob sebagai Bagian Komunitas LGBTQ+ bersama Korra dan Schwoz Schwartz

SpongeBob Squarepants adalah bagian dari komunitas LGBTQ+, Nickelodeon mengkonfirmasi dalam sebuah cuitan

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Sri Juliati
zoom-in Nickelodeon Umumkan SpongeBob sebagai Bagian Komunitas LGBTQ+ bersama Korra dan Schwoz Schwartz
Twitter Nickelodeon
SpongeBob Squarepants adalah bagian dari komunitas LGBTQ+, Nickelodeon mengonfirmasi dalam sebuah cuitan 

TRIBUNNEWS.COM - SpongeBob Squarepants adalah bagian dari komunitas LGBTQ+, Nickelodeon mengonfirmasi dalam sebuah cuitan Sabtu (13/6/2020) lalu.

"Merayakan #Pride dengan komunitas LGBTQ + dan teman-teman mereka bulan ini dan setiap bulan," tulis Nickelodeon.

Selain SponegBob, Nickelodeon juga memasukkan nama Schwoz Schwartz dari Henry Danger, dan Korra dari Avatar: The Legend of Korra.

Baca: 12 Film Keluarga yang Paling Ditunggu di Tahun 2020, Ada Mulan, Dolittle hingga The SpongeBob Movie

Meski begitu, Nickelodeon tidak menjelaskan secara gamblang identitas maupun orientasi seksual SpongeBob.

Namun, Twitter langsung meramaikan postingan "Spongebob Gay"

Baca: Legalkan LGBTQ, Ibukota India Adakan Festival Sastra Queer untuk Pertama Kalinya Sepanjang Sejarah

Berita Rekomendasi

Pernyataan Sang Kreator SpongeBob Tahun 2005 Silam

Namun, Stephen Hillenburg sang kreator penah menyebut, SpongeBob dan temannya, Patrick Starfish bukanlah homoseksual.

Hillenburg lebih menyebut mereka sebagai aseksual.

"Kami tidak pernah berniat membuat mereka menjadi gay," ucap Hillenburg kepada People tahun 2005 lalu.

"Kami hanya membuat mereka menjadi lucu."

Baca: [Cek Fakta] Apakah Serial Kartun The Simpsons Memprediksi Kematian George Floyd?

Baca: Ingat Kartun Scooby Doo, Mobilnya Dijual Seharga Rp 244 Jutaan

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas