4 Rekomendasi Film Thriller Mengenai Penjelajahan Waktu di Netflix, The Call hingga Time Trap
Berikut ini adalah 4 rekomendasi film thriller mengenai penjelahan waktu di Netflix.
Penulis: Natalia Bulan Retno Palupi
TRIBUNNEWSCOM - Berikut ini adalah 4 rekomendasi film thriller mengenai penjelahan waktu di Netflix.
Banyak orang menikmati tayangan mengenai perjalanan waktu karena kita dapat melihat berbagai kejadian masa lalu, masa sekarang, dan masa depan yang saling berkaitan.
Baca juga: 4 Rekomendasi Film Animasi Pendek di Netflix, If Anything Happens I Love You hingga Sol Levante
Baca juga: Sinopsis Serial Virgin River, Drama Romantis Gadis Kota yang Pindah ke Pedesaan, Populer di Netflix
Mengubah satu detail dalam satu lini masa bisa saja mengubah jalan hidup seseorang secara keseluruhan.
Konsep perjalanan waktu ini biasanya lebih menarik ketika dipadukan dengan genre thriller, sehingga memungkinkan alur cerita yang sulit untuk ditebak.
Oleh karena itu, coba ikuti beberapa film thriller mengenai penjelajahan waktu di Netflix berikut ini yang akan membuatmu berpikir keras.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.