Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Sudah Menyukai Kalina Ocktaranny Sejak Masih Jadi Istri Deddy, Vicky Prasetyo: Dia Mirip Pai Su Chen

Vicky Prasetyo ungkap hal mengejutkan dengan mengatakan dirinya sudah menyukai Kalina Ocktaranny sejak Kalina masih menjadi istri Deddy Corbuzier

Editor: Talitha Desena Darenti
zoom-in Sudah Menyukai Kalina Ocktaranny Sejak Masih Jadi Istri Deddy, Vicky Prasetyo: Dia Mirip Pai Su Chen
Instagram @vickyprasetyo777
Vicky Prasetyo dan Kalina Oktarani 

TRIBUNNEWS.COM - Pernikahan Vicky Prasetyo dan Kalina Ocktaranny semakin dekat.

Pernikahan mereka akan digelar pada 21 Februari 2021 mendatang.

Kini mereka melakukan banyak prosesi jelang pernikahan.

Salah satunya adalah menggelar sesi foto pre-wedding.

Keduanya menggelar sesi foto pre-wedding sebelum menuju ke pelaminan.

Sesi foto dilakukan pada Sabtu (12/12/2020) di studio foto Rio Motret.

Baca juga: NEKAT Akan Pertaruhkan Nyawa Demi Kalina, Tekad Vicky Prasetyo Dipatahkan Rio Motret: Dia Mulai Ragu

Baca juga: Kalina Ocktaranny Bongkar Sikap Vicky Prasetyo yang Sebenarnya, Sang Kekasih Bela Sama Kayak Raffi

Vicky Prasetyo, Kalina Ocktaranny
Vicky Prasetyo, Kalina Ocktaranny (Instagram @kalinaocktaranny)

Ketika melakukan foto pre-wedding, mereka membicarakan perihal hubungan.

Berita Rekomendasi

Salah satunya mulai kapan Vicky Prasetyo mulai menyukai Kalina.

Ternyata, Vicky Prasetyo membuat pengakuan mengejutkan.

Dirinya sudah menyukai Kalina ketika Kalina masih menjadi istri Deddy Corbuzier.

HALAMAN SELANJUTNYA ======>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas