5 Rekomendasi Film Natal yang Meriahkan Momen Kebersamaanmu dengan Keluarga
Berikut lima rekomendasi film Natal yang akan meriahkan momen kebersamaanmu dengan keluarga.
Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Daryono
Kamu bisa memetik pelajaran berharga setelah menonton film ini.
5. The Polar Express (2004)
The Polar Express diangkat dari novel anak-anak populer karya Chris Van Allsburg.
The Polar Express menceritakan kisah seorang anak yang meragukan keberadaan Santa Claus.
Hingga suatu ketika ia dijemput oleh kereta misterius yang membawanya ke kutub utara dan bertemu Santa Claus.
(Tribunnews.com/Nadya)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.