Chord Gitar Lagu Selamat Ulang Tahun - Gellen Martadinata: Hari Ini Hari Ulang Tahunmu
Chord gitar dan lirik lagu Selamat Ulang Tahun yang dipopulerkan oleh Gellen Martadinata.
Editor: tribunsolo
TRIBUNNEWS.COM - Berikut chord gitar lagu Selamat Ulang Tahun yang dipopulerkan oleh Gellen Martadinata.
Gellen Martadinata merupakan penyanyi asal Lombok.
Lagu yang diciptakan oleh Amy dari grub band Suck N Roll ini dirilis pada 2018 lalu.
Chord Gitar Lagu Selamat Ulang Tahun - Gellen Martadinata
C D Bm Em
Hari ini hari ulang tahunmu
Am D G
Bertambah satu tahun usiamu
C D Bm Em
Kudoakan bahagia selalu untukmu
Am D G
Tercapai segala cita-cita mu
REFF
C D Bm
Selamat ulang tahun
Em
Kuucapkan untukmu
Am D G
Semoga bahagia 'kan mengiringi langkahmu
C D
Tiada yang bisa kuberi
Bm Em
Hanyalah doa dan rasa cinta
Am D G
Yang tulus dariku 'tuk dirimu
Baca juga: Chord Gitar Katakan Saja - Khifnu, Lengkap dengan Lirik Lagunya
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Secepat Mungkin - Good Morning Everyone (GME): Dalam Kutatap Matamu
(*/YNN)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Lirik dan Chord Lagu Selamat Ulang Tahun - Gellen Martadinata"
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.