Chord dan Lirik Lagu Kenanglah Aku - Naff: Mungkin Suatu Saat Nanti
Simak inilah chord gitar dan lirik lagu berjudul "Kenanglah Aku" yang dipopulerkan oleh Naff.
Editor: tribunsolo
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini chord gitar dan lirik lagu berjudul "Kenanglah Aku" yang dipopulerkan oleh Naff.
Naff merupakan band asal Bandung yang terbentuk pada 1998.
Lagu ini dirilis pada tahun 2009 dan termasuk dalam album yang bertajuk Senandung Hati dan Jiwa.
Berbeda dari album mereka yang sebelumnya, dalam Senandung Hati dan Jiwa, Naff menggunakan genre live accoustic.
Chord dan Lirik Lagu Kenanglah Aku - Naff
[Intro]
C G Am Dm C G
C G Am
Karamnya cinta ini
Dm F G
Tenggelamkanku di duka yang terdalam
C G Am
Hampa hati terasa
Dm F G
Kau tinggalkanku meski ku tak rela
F G Am
Salahkah diriku hingga saat ini
Dm F G
Ku masih mengharap kau tuk kembali
[Reff]
F G C
Mungkin suatu saat nanti
Dm G C
Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
F G Am
Bila nanti kau tak kembali
Dm G
Kenanglah aku sepanjang hidupmu
[Interlude]
F Em Dm G C
F Em Dm G
C G Am
Karamnya cinta ini
Dm F G
Tenggelamkanku di duka yang terdalam
C G Am
Hampa hati terasa
Dm F G
Kau tinggalkanku meski ku tak rela
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.