Paula Sembuh dari Covid-19, Baim Wong Masih Larang Istrinya Bertemu Kiano: Tunggu 2-3 Hari Lagi
Setelah empat hari menjalani isolasi mandiri, Paula Verhoeven dinyatakan negatif Covid-19 setelah menjalani swab test PCR.
Editor: bunga pradipta p
"Aku bukan nakut-nakutin," kata Baim Wong.
"Kalau misal gak ada gejala boleh," kata Paula Verhoeven.
"Boleh sayang terserah, gak apa-apa," kata Baim Wong.
Baca juga: Paula Verhoeven Pakai APD saat Menjenguk Keluarganya, sang Adik Hanya Mengintip dari Jendela
Baca juga: Baim Wong Umumkan Paula Positif Covid-19 Dua Kali, Rencana ke Bali Bareng Raffi-Nagita Batal
Paula Verhoeven sendiri heran dengan pendapat tersebut.
"Tapi waktu fastlab kemaren gimana pas awal-awal, disuruh nunggu? Tapi kenapa sekarang katanya gak apa-apa ?" kata Paula Verhoeven.
Sania menambahkan soal aturan Kemenkes yang satu kali negatif sudah dinyatakan sembuh.
"Kemenkes aja satu kali negatif dipulangin," kata Sania.
"Iya sayang gak apa-apa," kata Baim Wong ke Paula Verhoeven.
"Dianya (Baim Wong) yang ragu," kata Paula.
"Kamunya meluk-meluk dia gak seleluasa itu, tapi kalau kata dokter gak apa-apa, ya gak apa juga," kata Baim Wong.
"Kamu gak yakin sih," timpal Paula Verhoeven.
"Bebas sayang," kata Baim Wong.
Baca berita terkait Paula Verhoeven, Baim Wong dan Kiano Tiger Wong lainnya
Artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul Sudah Negatif Covid-19, Paula Tetap Dilarang Baim Wong Peluk Kiano : Aku Bukan Nakut-nakutin