Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Jalani Asesmen, Anji Ngaku Salah hingga Sudah Kangen Anak: Gimanapun Harus Ikuti Hukum yang Berlaku

Jalani asesmen untuk penentuan rehabilitasi setelah dinyatakan positif ganja, Anji mengaku salah hingga rindu anak.

Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Jalani Asesmen, Anji Ngaku Salah hingga Sudah Kangen Anak: Gimanapun Harus Ikuti Hukum yang Berlaku
Instagram @duniamanji
Jalani asesmen untuk penentuan rehabilitasi setelah dinyatakan positif ganja, Anji mengaku salah hingga rindu anak. 

Bahkan Anji sudah menjalani penahanan sejak diamankan oleh Satresnarkoba Polres Jakarta Barat.

AKP Harry menambahkan, asesmen dan rehabilitasi merupakan hak Anji sebagai pemakai narkoba.

Hasil dari asesmen tersebut akan diketahui tiga hingga tujuh hari ke depan.

"Untuk proses penyidikan tetap berjalan, saat ini Anji sudah dilakukan penahanan."

"Jadi mekanisme penyidikan terus berjalan, asesmen ini merupakan hak Anji," jelas AKP Harry.

Baca juga: Anji Jalani Asesmen Hari Ini, Polisi Pastikan Proses Penyidikan Tetap Berjalan

Lantas, Anji disampaikan tidak perlu melakukan tes darah maupun rambut.

Hal ini dikarenakan antara barang bukti dan hasil tes urine memiliki kesesuaian.

Berita Rekomendasi

"Untuk sementara dari hasil penyidikan yang kami temukan sudah cukup," imbuhnya.

(Tribunnews.com/Febia Rosada)

Berita lainnya terkait Anji

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas