Chord Gitar dan Lirik Lagu Mesin Waktu - Budi Doremi: Kalah, Kuakui Aku Kalah
Chord gitar lagu berjudul Mesin Waktu dinyanyikan oleh Budi Doremi dalam artikel berikut ini.
Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: bunga pradipta p
TRIBUNNEWS.COM - Chord gitar lagu berjudul Mesin Waktu yang dinyanyikan oleh penyanyi Budi Doremi dalam artikel berikut ini.
Lagu ini sempat menjadi soundtrack film pendek Aku dan Mesin Waktu.
Video klip lagu Mesin Waktu tayang di YouTube Budi Doremi pada 1 April 2021.
Hingga Rabu (13/10/2021) video klip telah ditonton lebih dari 5,9 juta kali.
Baca juga: Chord Gitar Lagu Pergilah Kasih - Chrisye, Kunci Mudah Dimainkan dari E
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Jangan Pernah Berubah - ST12: Tak Relakan yang Indah Hilanglah Sudah
Chord Gitar Mesin Waktu - Budi Doremi:
Intro: A Asus4 A Asus4
A E/G# F#m
kalau harus kumengingatmu lagi
E D
aku tak 'kan sanggup
C#m Bm E
dengan yang terjadi pada kita
A E/G# F#m
jika melupakanmu hal yang mudah
E D
ini tak 'kan berat
C#m Bm E
tak 'kan membuat hatiku lelah
D C#m
kalah.. kuakui aku kalah
Bm C#m
cinta ini pahit
D E
dan tak harus memiliki
Reff :
A
jika aku bisa
Bm
ku akan kembali
E
ku akan merubah
A
takdir cinta yang kupilih
A -E/G# F#m
meskipun tak mungkin
E B/D#
walaupun ku mau
D
membawa kamu
Dm E A Dm E
lewat mesin waktu
A E/G# F#m
jika melupakanmu hal yang mudah
E D
ini tak 'kan berat
C#m Bm E
tak 'kan membuat hatiku lelah
D
panjang perjalanan
C#m F#
yang harus kulalui
Bm-C#m-D-B/D#-E
me-re---la-kan--mu
Reff :
A
jika aku bisa
Bm
ku akan kembali
E
ku akan merubah
A
takdir cinta yang kupilih
A -E/G# F#m
meskipun tak mungkin
E B/D#
walaupun ku mau
D
membawa kamu
Dm E (F#m)
lewat mesin waktu
F#m A -C#m D Bm E
A-E/G#-F#m-E-B/D# E
Reff:
A
jika aku bisa
Bm
ku akan kembali
E
ku akan merubah
A
takdir cinta yang kupilih
A -E/G# F#m
meskipun tak mungkin
E B/D#
walaupun ku mau
D E
membawa kamu ooh
A
jika aku bisa
E/G# Bm
ku akan kembali
E
ku akan merubah
A
takdir cinta yang kupilih
A -E/G# F#m
meskipun tak mungkin
E B/D#
walaupun ku mau
D
membawa kamu
Dm E (A)
lewat mesin waktu
Outro:
A Asus4 A Asus4
A
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Indah Cintaku - Vanessa Angel ft Nicky Tirta: Ku Ingin Kau Tahu
Baca juga: Chord dan Lirik Lagu Rembulan ing Wengi - Ipa Hadi S: Howoning Njero Batin Pengen Tansah Sesanding
Video Klip Mesin Waktu - Budi Doremi:
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.