Chord Terjamah yang Lain - Sheila On 7: Apa yang Kan Terjadi Pastinya Kan Terjadi
Lagu Terjamah yang Lain ini termuat di album Sheila On 7 (So7) yang bertajuk 507, berikut chordnya. [Intro] Gm F D# Gm F D# Gm F D#
Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Berikut chord Terjamah yang Lain, lagu yang dipopulerkan oleh Sheila On 7.
Lagu Terjamah yang Lain termuat di album Sheila On 7 (So7) yang bertajuk 507.
Album tersebut dirilis pada 2006 silam dan memuat sejumlah lagu hits So7 seperti Radio, Pemenang hingga Mantan Kekasih.
Berikut chord Terjamah yang Lain dari Sheila On 7
[Intro] Gm F D#
Gm F D#
Gm F D# A# D
Seiring meredupnya lilin
D# D
Mencari tahu akhir jalanku
Gm F D# A# D
Selemah sinar senja punah
D# D
Perlahan sakit hatinya mati
D# D
Apa yang kan terjadi pastinya kan terjadi
Gm F C
Biar waktu yang menghakimi
D# D
Dan aku akan
Gm F D# D
Terus bertahan mengharapkannya
D# D
Menantikannya
[Interlude] Gm F D# D
Gm F D# D
My dear dishya apa yang kau dengar
Gm F D# D
Saat angin menyentuh hatimu
D# D
Apa yang kan terjadi pastinya kan terjadi
Gm F C
Biar waktu yang menghakimi
D# D
Dan aku akan
Gm F D# D
Terus bertahan mengharapkannya
D# D
Menantikannya
Gm F D# D
Walau pedihnya tak tertahankan
D# F Gm
Melihatnya terjamah yang lain
F D# D
Dishya apa yang kau dengar
[Coda] Gm F D# D
Gm
Baca juga: Chord Bingkisan Tuhan - Sheila On 7: Sekian Lama Ku Menunggu
Baca juga: Chord Pemenang - Sheila On 7: Berjuang Tuk Menjadi Pemenang
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.