Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sopir Vanessa Angel Akui Banting Setir ke Kiri hingga Tabrak Beton, Kini Terancam Jadi Tersangka

Tubagus Joddy sopir Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah kini dalam proses pemeriksaan oleh pihak kepolisian.

Penulis: garudea prabawati
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Sopir Vanessa Angel Akui Banting Setir ke Kiri hingga Tabrak Beton, Kini Terancam Jadi Tersangka
Instagram @vanessaangelofficial/KOMPAs.com
Vanessa Angel dan Bibi Andrianysah (kiri). Mobil Vanessa yang ringsek karena kecelakaan di Tol Nganjuk, Jawa Timur, Kamis (4/11/2021) (kanan). 

Mobilnya ringsek dan rusak parah setelah menabrak beton pembatas jalan.

Sementara itu, Gala dan dua orang lainnya yang ada dalam mobil tersebut selamat.

Gala sendiri mengalami luka, termasuk memar di wajahnya.

Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah saat ulang tahun pertama Gala Sky pada Juli 2021 (kiri) dan foto Gala di rumah sakit usai kecelakaan yang dibagikan pengusaha Tom Liwafa (kanan).
Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah saat ulang tahun pertama Gala Sky pada Juli 2021 (kiri) dan foto Gala di rumah sakit usai kecelakaan yang dibagikan pengusaha Tom Liwafa (kanan). (Instagram @vanessaangelofficial/@tomliwafa)

Warisan

Sekira satu bulan sebelum insiden maut tersebut, Bibi dan Vanessa pernah singgung soal warisan untuk Gala, tatkala keduanya meninggal dunia.

Keduanya saat itu menjadi bintang tamu dalam acara Millen's Room, yang dipandu Millen Cyrus, sekitar satu bulan yang lalu.

Mereka menyebut soal warisan untuk sang anak.

Baca juga: Vanessa Angel dan Bibi Pernah Singgung soal Mati Bersama hingga Warisan untuk Gala

Berita Rekomendasi

"Gala kan udah dapet warisan dari asuransi kita, udah cukuplah," ucap Bibi, dikutip dari YouTube Ashiap TV.

"Ya Allah kasian banget tuh anak gue," jawab Vanessa.

Sementara sang host Millen Cyrus mengatakan soal warisan tersebut.

Bibi pun menjawab selama ini dirinya sudah menabung untuk masa depan sang buah hati.

Cinta Sehidup Semati

Dalam acara tersebut keduanya menjawab pertanyaan yang sudah disiapkan tertulis dalam kertas.

"Kalau ini hari terakhir aku di dunia, kamu bakalan?" tanya Bibi pada Vanessa.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas