Chord Gitar dan Lirik Lagu Kenanglah Aku - Naff: Kunci Dimulai dari C
Berikut chord gitar dan lirik lagu Kenanglah Aku yang dibawakan oleh grup band, Naff.
Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Garudea Prabawati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut chord gitar dan lirik lagu Kenanglah Aku yang dilantunkan oleh Naff.
Lagu ini dirilis pada tahun 2009 dan masuk dalam album bertajuk Senandung Hati dan Jiwa.
Kenanglah Aku bercerita tentang kekecewaan seseorang yang harus ditinggalkan oleh kekasih yang dicintainya.
Selain itu, lagu Kenanglah Aku juga memiliki video klip dan telah ditonton sekitar 39 juta kali sejak artikel ini ditulis.
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Tabu - Brisia Jodie, Ost Film Merindu Cahaya de Amstel
Baca juga: Lirik & Chord Gitar Lagu Favorite Girl - Justine Bieber, Viral di TikTok: Youre Who Im Thinking Of
Chord Gitar dan Lirik Lagu Kenanglah Aku - Naff
[Intro] C G Am Dm C G
C G Am
Karamnya cinta ini
Dm F G
Tenggelamkanku di duka yang terdalam
C G Am
Hampa hati terasa
Dm F G
Kau tinggalkanku meski ku tak rela
F G Am
Salahkah diriku hingga saat ini
Dm F G
Ku masih mengharap kau tuk kembali
[Reff]
F G C
Mungkin suatu saat nanti
Dm G C
Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
F G Am
Bila nanti kau tak kembali
Dm G
Kenanglah aku sepanjang hidupmu
[Interlude] F Em Dm G C
F Em Dm G
C G Am
Karamnya cinta ini
Dm F G
Tenggelamkanku di duka yang terdalam
C G Am
Hampa hati terasa
Dm F G
Kau tinggalkanku meski ku tak rela
F G Am
Salahkah diriku hingga saat ini
Dm F G
Ku masih mengharap kau tuk kembali
[Reff]
F G C
Mungkin suatu saat nanti
Dm G C
Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
F G Am
Bila nanti kau tak kembali
Dm G
Kenanglah aku sepanjang hidupmu.. wooooo...
F G C
Mungkin suatu saat nanti
Dm G C
Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
F G Am
Bila nanti kau tak kembali
Dm G
Kenanglah aku sepanjang hidupmu
[Coda] F Em Dm G C
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.