Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sinopsis All The Devil's Men, Aksi Milo Gibson Bersama Timnya Memburu Agen CIA, Tayang di TransTV

Film All The Devil's Men berkisah tentang seorang pecandu perang melaksanakan misi pemburuan agen CIA yang ditolak.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Sinopsis All The Devil's Men, Aksi Milo Gibson Bersama Timnya Memburu Agen CIA, Tayang di TransTV
IMDb.com
Poster All the Devil's Men - Film All The Devil's Men berkisah tentang seorang pecandu perang melaksanakan misi pemburuan agen CIA yang ditolak. 

TRIBUNNEWS.COM - Simak sinopsis All The Devil's Men, yang akan tayang malam ini, Rabu (9/2/2022) di TransTV pukul 23.30 WIB.

Film All The Devil's Men berkisah tentang seorang pecandu perang melaksanakan misi pemburuan agen CIA yang ditolak.

Dirilis pada 26 Maret 2019 di Indonesia, film All The Devil's Men berdurasi 100 menit.

Sutradara dan penulis All The Devil's Men adalah Matthew Hope.

Film ini dibintangi oleh sederet artis di antaranya Sylvia Hoeks, Gbenga Akinnagbe dan Joseph Millson.

Baca juga: Sinopsis Drama A Business Proposal, Segera Tayang 21 Februari 2022

Baca juga: Sinopsis The Expatriate, Aksi Mantan Agen CIA Ungkap Konspirasi Besar, Tayang Malam Ini di Trans TV

Sebelum menontonnya, simak sinopsis film All The Devil's Men dikutip dari Imdb.com, Rabu (9/2/2022).

Jack Collins merupakan seorang pecandu perang dan mantan Navy SEAL.

Berita Rekomendasi

Saat itu, ia mendapat tugas melacak teroris sebagai bagian dari outsourcing CIA ke perusahaan swasta.

Hal tersebut dilakukan untuk mendapatkan hadiah perang.

Namun, ia harus memerangi hal negatif dalam dirinya agar mendapatkan kekuatan.

Lalu, Jack bertemu dengan seorang pengendali CIA yang bertanggung jawab.

Ia bernama Leigh.

Leigh menawarkan satu kesempatan terakhir kepada Jack untuk terus berjuang.

Kemudian, Leigh mengirim Jack ke London untuk mencari pekerjaan.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas