Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Jujutsu Kaisen Season 2 Akan Rilis 2023, 4 Hal yang Kemungkinan Terjadi di Season 2

Jujutsu Kaisen Season 2 akan rilis 2023, 4 hal ini kemungkinan terjadi di Season 2. Ada karakter baru, Toji Fushiguro, dan masa lalu Gojo Satoru.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Jujutsu Kaisen Season 2 Akan Rilis 2023, 4 Hal yang Kemungkinan Terjadi di Season 2
Twitter @Jujutsu_Kaisen_
Jujutsu Kaisen Season 2 akan rilis 2023, berikut ini bocorannya. 

Pembantaian Shibuya menghasilkan kehancuran dunia jujutsu.

4. Keabadian Master Tengen

Jujutsu Kaisen Season 1 hanya menyebutkan nama Master Tengen, yang menjelaskan tentang penghalang yang digunakan untuk melindungi SMA Jujutsu Tokyo.

Penghalang tersebut diciptakan oleh tiga keluarga jujutsu besar.

Dalam Arc Masa Lalu Gojo, disebutkan Master Tengen mencari tubuh lain sebagai wadah dirinya dan kekuatannya.

Itulah sebabnya ia menjadi abadi.

Gojo dan Geto melawan Toji Fushiguro karena mereka sedang menjalankan misi melindungi wadah baru Master Tengen.

BERITA REKOMENDASI

Amanai, seorang gadis SMA, adalah wadah baru Master Tengen.

Namun, mereka mengalami insiden pertarungan dengan Toji.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

Artikel lain terkait Jujutsu Kaisen 0

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas