SAH! Masayu Clara dan Qausar Harta Resmi Menikah, Diberi Mas Kawin 30 Mayam Logam Mulia
Akad Masayu Clara dan Qausar Harta resmi menikah pada Jumat (20/5/2022) di Masjid Istiqlal.
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Salma Fenty
"Aku suka nonton drama korea sejak tahun 2016. Awal-awal sih kesal banget,"
"Tapi makin ke sini kan udah dibukain satu-satu karakternya," ucapnya ketika ditemui di gedung Trans TV, Jalan Kapten Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (5/5/2020).
Tak hanya itu saja, dara cantik kelahiran Bandung, 9 Oktober 1995 itu sempat berpikiran negatif kepada kekasihnya, usai menyaksikan drama korea.
"Aku jadi mikir, ‘jangan-jangan cowok itu kalau lagi ini dia tandanya ini’. Tapi kan itu film, jadi ya enggak bisa disamainlah, beda," jelasnya.
"Kalau film pasti hiperbola, semua dilebihkan untuk menggugah emosi penonton saja," tambahnya.
Kini akhirnya ia tak lagi ragu kepada Qausar dan siap mengarungi bahtera rumah tangga.(*)
Sebagian atikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul "Artis FTV Masayu Clara Siap Menikah, Lega Akhirnya Dilamar Sang Kekasih Qausar Harta Yudana"
(Tribunnews.com/ Siti N/ Tribunsolo.com)