Pamer Potret Lawas saat Masih Jadi Kekasih Rossa, Ivan Gunawan Merasa Mirip Afgan
Ivan Gunawan mengunggah potret lawasnya di Instagram, Rabu (8/6/2022). Dalam foto tersebut Igun merasa terlihat mirip dengan sosok Afgan.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Salma Fenty
Lucunya, dalam foto tersebut Igun merasa terlihat mirip dengan sosok Afgan.
Igun bahkan menandai akun Instagram pelantun lagu Panah Asmara itu.
"Jd sampe hari ini rossa tih masih simpen Foto2 aku loh netizen
dulu aku menyerupai @afgan__ yah heheheh," tutup Igun.
Tampak Rossa turut meninggalkan komentarnya di unggahan tersebut.
Rossa menyebut hubungannya dengan Igun kala itu amatlah menggemaskan.
"cute yah kita hahahhaa," tulis Rossa.
Sementara itu rekan-rekan sesama artis juga meninggalkan komentarnya.
Sebut saja Feryy Maryadi, Dave Hendrik, hingga Defrico Audy.
"dari kecil alis udh ngok yaaa kaaaakk," tulis @kangferrymaryadi.
"Cuteness," komentar @davehendrik
"Hahahhahah ini waktu aku ketemu neva 1 kali baru balik dr rusia.badanya begini.@ivan_gunawan," komentar @defrico_audy.
"Mirip Brian McFadden - Westlife yaaa @ivan_gunawan," tulis @adik710.
Baca juga: Susul Ivan Gunawan, Ello hingga Billy Syahputra akan Diperiksa Terkait DNA Pro Pekan Depan
Baca juga: Rossa Pilih Afgan, Yoyo Padi Sang Mantan Tak Dilibatkan di Konsernya, Mengapa?
Momen Ayu Ting Ting Bertemu dengan Mantan Kekasih Ivan Gunawan
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.