Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Lagu-lagu Dream Theater dari Tahun 1989 hingga 2021, Punya Album Studio dan Live Concert

Lagu-lagu Dream Theater dari tahun 1989 hingga 2021, punya Album Studio dan Live Concert. Album terbaru yaitu A View from the Top of the World (2021).

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Lagu-lagu Dream Theater dari Tahun 1989 hingga 2021, Punya Album Studio dan Live Concert
dreamtheater.net
Band Dream Theater di 30th Anniversary Tour 2015 di Belarus hingga Finlandia (Photos by Darko Boehringer) - Lagu-lagu Dream Theater dari tahun 1989 hingga 2021, punya Album Studio dan Live Concert. Album terbaru yaitu A View from the Top of the World (2021). 

TRIBUNNEWS.COM - Band metal progresif Dream Theater mempunyai ratusan lagu.

Lagu-lagu Dream Theater tergabung dalam album yang rilis mulai tahun 1989.

Karya band asal Amerika ini terdiri dari album studio dan live concert, dikutip dari laman Dream Theater.

Berikut ini daftar lagunya, dikutip dari Classic Rock History.

Baca juga: Konser Dream Theater 10 Agustus 2022 di Area Parkir A dan B Stadion Manahan Solo, Ini Harga Tiketnya

Daftar Album dan Lagu Dream Theater

Dream Theater bersama Devin Townsend (tiga dari kiri) - Simak profil Dream Theater, band asal Amerika yang awalnya bernama Majesty.
Dream Theater bersama Devin Townsend (tiga dari kiri) - Simak profil Dream Theater, band asal Amerika yang awalnya bernama Majesty. (Instagram @dreamtheaterofficial)

When Dream and Day Unite (1989)

1. A Fortune in Lies (5:09)
2. Status Seeker (4:14)
3. The Ytse Jam (5:43)
4. The Killing Hand (8:38)
5. Light Fuse and Get Away (7:20)
6. Afterlife (5:24)
7. The Ones Who Help to Set the Sun (8:01)
8. Only a Matter of Time (6:35)

Berita Rekomendasi

Images and Words (1992)

1. Pull Me Under (8:14)
2. Another Day (4:23)
3. Take the Time (8:21)
4. Surrounded (5:30)
5. Metropolis, Part I: The Miracle and the Sleeper (9:32)
6. Under a Glass Moon (7:03)
7. Wait for Sleep (2:32)
8. Learning to Live (11:30)

Awake (1994)

1. 6:00 (5:31)
2. Caught in a Web (5:28)
3. Innocence Faded (5:42)
4. A Mind Beside Itself: I. Erotomania (6:44)
5. A Mind Beside Itself: II. Voices (9:53)
6. A Mind Beside Itself: III. The Silent Man (3:47)
7. The Mirror (6:45)
8. Lie (6:33)
9. Lifting Shadows Off a Dream (6:05)
10. Scarred (10:59)
11. Space-Dye Vest (7:29)

Baca juga: FAKTA Dream Theater Manggung di Indonesia: Dalam Satu Dekade, Telah Gelar 4 Kali Konser

Falling into Infinity (1997)

1. New Millennium (8:20)
2. You Not Me (4:58)
3. Peruvian Skies (6:43)
4. Hollow Years (5:53)
5. Burning My Soul (5:29)
6. Hell’s Kitchen (4:16)
7. Lines in the Sand (12:05)
8. Take Away My Pain (6:03)
9. Just Let Me Breathe (5:28)
10. Anna Lee (5:52)
11. Trial of Tears (13:05)

Metropolis Pt. 2: Scenes from a Memory (1999)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas