Sinopsis Film Jumper, Kisah Seorang Pemuda yang Bisa Teleportasi, Tayang Malam Ini di TransTV
Simak sinopsis film Jumper yang tayang malam ini di Bioskop TransTV pukul 21.45 kisahkan seorang pemuda dapat membuat dirinya teleportasi kemana saja.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: bunga pradipta p
Lalu, David memberikan bola salju yang di dalamnya terdapat Menara Eiffel kepada Millie.
Tiba-tiba datanglah sang pengganggu.
Pengganggu tersebut bernama Mark Kobold.
Mark melemparkan bola salju tersebut ke sungai yang membeku.
Kemudian, David mencoba mengambil bola salju tersebut.
Namun, es yang ia pijaki pecah.
Lalu, David terjatuh di bawah es tersebut.
Tiba-tiba David berada di perpustakan.
Setelah itu, ia menyadari ternyata David memiliki kemampuan berpindah ke tempat yang dia mau.
Kemudian, ia memutuskan untuk melarikan diri dari rumah untuk pindah ke New York.
David menggunakan kemampuannya untuk merampok brangkas bank.
Delapan tahun kemudian, dia memiliki kehidupan yang sangat menyenangkan.
David tinggal di sebuah apartemen mewah di New York.
David juga melakukan petualangan ke tempat-tempat yang eksotis di seluruh dunia.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.