Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Melly Goeslaw, Afgan, Hingga Noah Akan Meriahkan Festival Musik 'Pestapora' Hari Ke-3

Beberapa musisi papan atas akan meriahkan acara festival musik Pestapora hari ke-3 di Gambir Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (25/9/2022).

Penulis: M Alivio Mubarak Junior
Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Melly Goeslaw, Afgan, Hingga Noah Akan Meriahkan Festival Musik 'Pestapora' Hari Ke-3
instagram @pestapora
Festival Musik Pestapora Hari Pertama. 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Mohammad Alivio

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Beberapa musisi papan atas akan meriahkan acara festival musik Pestapora hari ke-3 di Gambir Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (25/9/2022).

Seperti diketahui, Pestapora digelar selama tiga hari dari 23 hingga 25 September 2022.

Festival musik ini menampilkan 174 musisi Tanah Air dengan 10 area pertunjukan.

Baca juga: Kejutan Vierratale di Pestapora 2022, Bawakan Lagu Remake Terbaru hingga Gandeng Onadio

10 area pertunjukan tersebut adalah Pestapora Stage, Boss Stage, Hingar Bingar Stage, Riang Gembira Stage, Gegap Gempita Stage, Klab Klub Stage, Microgram Alternatif Stage, Standupindo Room, Popup Crowd Stage, hingga Double Deck.

Berikut Tribunnews merangkum jadwal penampilan musisi di Festival Musik Pestapora hari ke-3.

PESTAPORA STAGE

Berita Rekomendasi

Maliq & D'Essentials (15.45 WIB), Afgan (17.00 WIB), Fierra Besari (18.10 WIB), Isyana Sarasvati (19.25 WIB), Melly Goeslaw AADC Set (20.40 WIB), Tulus (22.10 WIB), NOAH (23.25 WIB).

BOSS STAGE

Mocca (14.30 WIB), Ardhito Pramono (15.45 WIB), Last Child (17.00 WIB), Tribute to Koes Ploes - Vincent, Desta (18.45 WIB), The Upstairs (20.00 WIB), King Nassar (21.15 WIB), Tipe-X (22.30 WIB), Kerispatih ft Sammy Simorangkir (23.45 WIB).

Baca juga: Pamungkas, Kangen Band hingga JKT 48 Akan Tampil di Hari Kedua Pestapora 

HINGAR BINGAR STAGE

Valla (14.05 WIB), Hursa (15.20 WIB), Adhitia Sofyan (16.35 WIB), Kotak (18.15 WIB), Burgerkill (19.30 WIB), Oomleo Berkaraoke Lagu Anak (20.45 WIB), Ndarboy Genk (22.00 WIB), The Changcuters (23.15 WIB).

RIANG GEMBIRA STAGE

Sunwich (15.35 WIB), Aldrian Risjad (15.30 WIB), Monkey to Millionaire (16.45 WIB), Sal Priadi (18.15 WIB), Budi Doremi (19.30 WIB), The Sigit (20.45 WIB), Hindia (22.00 WIB), Souljah (23.15 WIB).

Festival Musik Pestapora Hari Pertama.
Festival Musik Pestapora Hari Pertama. (istimewa)

GEGAP GEMPITA STAGE

Arash Buana (15.30 WIB), Jangar (16.45 WIB), Primitive Chimpanze (18.45 WIB), Grrrl Gang (20.00 WIB), Fstvlst (21.15 WIB), Closehead (22.30 WIB), Pemuda Sinarmas x Prontaxan x Ucupop (23.35 WIB).

KLAB KLUB STAGE

Julian Abraham Togar (14.30 WIB), Sarana (18.30 WIB), Uwalamassa (19.30 WIB), Kadapat (20.30 WIB), Dakkey The Keys (21.30 WIB), Asep Nayak x Nikolas Nayak (22.15 WIB), Herman Barus (23.30 WIB).

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas