Sempat Berkelit, Aldi Taher Akhirnya Ngaku Beli Followers Instagram Tahun Lalu
Artis Aldi Taher ternyata pernah beli followers Instagram tahun lalu, meski sempat berkelit akhirnya kini mengakui.
Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Salma Fenty
Ia malah ragu jika Dewi Perssik mau menerima Aldi kembali.
"Apalagi sekarang nih, Dewi Perssik mau dinikahin lagi sama dia (Aldi Taher), mentang-mentang udah janda gesit dia cepet," ungkap Salsabilih.
"Iya kalau Kak Dewi nya mau," lanjutnya.
Salsabilih pun mengingatkan soal konsekuensi jika Aldi poligami.
Ia telah mempersiapkan syarat-syarat dari segi materi yang harus dipenuhi Aldi sebelum poligami.
"Tapi dia udah tahu konsekuensinya kalau dia poligami," paparnya.
"Ada syarat-syaratnya dari saya. Pasti dari segi materi," lanjutnya.
Ia ingin Aldi mensejahterakan dulu istri pertama sebelum menikah lagi.
"Ya kalau lo mau punya istri lagi sejahterakan dulu dong yang ada. Ya nggak sih, realistis aja dong kita,"
"Mau punya istri lagi, tapi istri yang ada lu masim mpot-mpotan (menafkahinya)," ucapnya.
(Tribunnews.com/Ayumiftakhul)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.