Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

7 Film Tema Pahlawan, Tontonan Bermakna Peringati Hari Pahlawan pada 10 November 2022

Inilah 7 film tema pahlawan yang dapat ditonton saat memperingati Hari Pahlawan 10 November 2022, menonton film tema pahlawan, meningkatkan nasionalis

Penulis: Tartila Abidatu Safira
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in 7 Film Tema Pahlawan, Tontonan Bermakna Peringati Hari Pahlawan pada 10 November 2022
IMDb
Poster film tema Pahlawan - Berikut ini 7 film tema pahlawan yang dapat ditonton saat memperingati Hari Pahlawan 10 November 2022. 

Rilis 9 November 2017, film Wage disutradarai oleh John de Rantau dan Azuzan Juan Gontarella.

Sedangkan penulisnya Fredy Aryanto dan Gunawan Bs.

Wage merupakan film biopik Wage Rudolf Soepratman, seorang pahlawan yang mengikuti Kongres Pemuda kedua untuk perumusan Sumpah Pemuda.

Wage Rudolf Soepratman telah menciptakan lagu Indonesia Raya.

Saat Sumpah Pemuda, Wage Rudolf Soepratman menunjukkan lagu Indonesia Raya dengan memainkan biola.

Seperti kisah asli sang pahlawan, film Wage juga menampilkan peristiwa Kongres Pemuda II yang telah merumuskan Sumpah Pemuda.

Bergenre biografi, drama dan sejarah, film Wage dibintangi oleh Khoirul Ilyas Aryatmaja, Putri Ayudya dan Herman Bennink.

Berita Rekomendasi

3. Kadet 1947

Film Kadet 1947 berlatar dari peristiwa Belanda yang mulai gencarkan agresi di Indonesia pasca Perang Dunia II.

Di suatu daerah, sekelompok taruna pemula harus mempertahankan pangkalan udara terakhir yang tersisa.

Rilis 25 November 2021, film Kadet 1947 disutradarai oleh Rahabi Mandra dan Aldo Swastia.

Sementara, pemerannya adalah Kevin Julio, Bisma Karisma dan Marthino Lio.

4. Soerabaia '45

Dikutip dari TribunWiki, film Soerabaia '45 rilis 11 Januari 1009.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas