Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Tata Janeeta Ngaku Tak Masalah jika Brotoseno Tidak Punya Penghasilan: Yang Penting Dia Setia

Tata Janeeta mengaku tak masalah jika sang suami, Raden Brotoseno tidak punya penghasilan.

Penulis: Indah Aprilin Cahyani
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Tata Janeeta Ngaku Tak Masalah jika Brotoseno Tidak Punya Penghasilan: Yang Penting Dia Setia
YouTube TRANS TV Official/Tangkapan Layar
Penyanyi Tata Janeeta mengaku tak masalah jika suaminya, Raden Brotoseno tidak punya pekerjaan. 

"Aku nggak pernah masalahin itu sih, uang bukan nomor satu," tambahnya.

Sementara itu, kata Brotoseno, Tata Janeeta bukan orang yang sulit diatur.

Brotoseno mengatakan bahwa istrinya bisa diajak susah.

"Kalau Tata nggak susah-susah sih. Dia paling enak kok, nggak mau yang neko-neko. Bisa diajak susah," pungkasnya.

Seperti diketahui, Brotoseno telah dipecat dari keanggotaan Polri pada 14 Juli 2022 lalu.

Berita lain terkait Tata Janeeta dan Brotoseno

(Tribunnews.com/Indah Aprilin)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas