Daftar 5 Film yang Dibintangi Park Seo Joon, Terbaru The Marvels Tayang Juli 2023
Berikut daftar 5 film yang dibintangi Park Seo Joon, yang terbaru adalah The Marvels. Kemudian ada juga Parasite, Midnight Runners, The Beauty Inside.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Salma Fenty
TRIBUNNEWS.COM - Berikut daftar 5 film yang dibintangi Park Seo Joon.
Park Seo Joon merupakan aktor asal Korea Selatan.
Park Seo Joon lahir pada 16 Desember 1988 di Seoul, Korea Selatan.
Park Seo Joon dikenal tampil di beberapa serial TV seperi She Was Pretty, Pots of Gold, Kill Me, Heal Me hingga Itaewon Class.
Tidak hanya dikenal membintangi berbagai judul serial TV, Park Seo Joon juga dikenal bermain di beberapa judul film.
Film yang terbaru adalah The Marvels yang akan tayang pada Juli 2023.
Adapyun film lainnya adalah Parasite, Midnight Runners, The Beauty Inside hingga Perfect Game.
Berikut 5 Film yang Dibintangi Park Seo Joon:
1. The Marvels (2023)
Film The Marvels merupakan sekuel dari film Captain Marvel di 2019.
Film The Marvels disutradari oleh Nia DaCosta dan akan dirilis pada 28 Juli 2023.
Film The Marvels memulai syutingnya pada tahun 2021.
Film The Marvels merupakan film Marvel pertama yang dibintangi oleh Park Seo Joon.
Mengutip dari screentrant.com, sifat pasti dari peran Marvel Park Seo-joon masih belum dikonfirmasi secara resmi.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.