Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Akting Song Hye-Kyo Tuai Pujian, Drama Korea The Glory Jadi Peringkat 3 Daftar Top 10 Global Netflix

Drama Korea The Glory memasuki daftar Top 10 di 19 negara. Akting Song Hye-kyo perankan Moon Dong-eun menuai pujian.

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Salma Fenty
zoom-in Akting Song Hye-Kyo Tuai Pujian, Drama Korea The Glory Jadi Peringkat 3 Daftar Top 10 Global Netflix
Netflix
Song Hye Kyo dalam drama Korea The Glory - The Glory memasuki daftar Top 10 di 19 negara. Akting Song Hye-kyo menuai pujian. 

Kim Eun-sook memuji performa An Gil-ho dalam pengerjaan The Glory.

Netflix menggelar konferensi pers drama Korea terbaru The Glory 2
Netflix menggelar konferensi pers drama Korea terbaru The Glory, Selasa (20/12/2022).

Baca juga: Rekomendasi Tayangan Terbaru Netflix Desember 2022: Sayap-sayap Patah, The Big 4 hingga The Glory

Bahkan, Kim Eun-sook menyebut An Gil-ho bak tak pernah tidur karena selalu sigap saat dihubungi.

“Performa sang sutradara membuat saya bekerja lebih keras."

"Dia seperti tidak pernah tidur dan sigap membalas setiap telepon dan pesan," terang Kim Eun-sook.

Netflix menggelar konferensi pers drama Korea terbaru The Glory, Selasa
Netflix menggelar konferensi pers drama Korea terbaru The Glory, Selasa (20/12/2022).

Deretan adegan berbahaya yang dalam The Glory berhasil dikemas dengan sempurna berkat arahan An Gil-ho.

Hal itu membuat Kim Eun-sook menyebut sosok An Gil-ho bukan hanya sutradara tapi juga bak pesulap andal.

"Ada pula beberapa adegan yang sempat membuat saya khawatir tapi ternyata hasilnya sungguh sempurna."

Berita Rekomendasi

"Saya tak lagi menyebutnya sebagai sutradara, tapi pesulap,” tutup Kim Eun-sook.

(Tribunnews.com/Dipta)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas