Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Lirik Lagu Korbanmu - Mario G Klau: Kenapa Harus Aku yang Jadi Korbanmu

Simak lirik lagu Korbanmu yang dinyanyikan oleh Mario G Klau dan telah dirilis pada 25 November 2022 di YouTube Mario G Klau.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Lirik Lagu Korbanmu - Mario G Klau: Kenapa Harus Aku yang Jadi Korbanmu
Tangkapan layar YouTube Mario G Klau
Lagu Korbanmu dinyanyikan oleh Mario G Klau. Berikut liriknya. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut lirik lagu Korbanmu yang dinyanyikan oleh Mario G Klau.

Video klip Korbanmu telah dirilis pada 25 November 2022 di YouTube Mario G Klau.

Musik video Korbanmu telah ditonton lebih dari 563,8 ribu kali hingga Selasa (10/1/2023).

Baca juga: Lirik Lagu Terlalu Rindu - Mario G Klau feat Angelo Klau: Tuhan Ku Terlalu Rindu, Rindu Kepadanya

Lirik Lagu Korbanmu - Mario G Klau:

Baru saja kemarin
Kau dan aku bersama
Senyum lembut helai rambutmu
Jatuh di bahuku, sambil kau tersenyum padaku

Tapi ternyata ku salah
Ternyata kamu sandiwara
Kemarin kau asik denganku
Hari ini di depan mataku lihat

Kau dengan orang berbeda
Kau tipu aku
Salah terlalu cepat ku percaya
Jahat kau memang jahat
Buat ku nyaman
Ternyata aku hanya jadi korbanmu

Berita Rekomendasi

Oh aku korbanmu
Kenapa harus aku yang jadi korbanmu
Salah terlalu cepatku percaya...
Terbuai dengan cantikmu
Senyummu manjamu (ternyata semuanya palsu)
Di depan mataku lihat
Kau pelukan dengan orang

Berbeda
Kau tipu aku kau bohongiku
Salah terlalu cepat ku percaya
Jahat kau memang jahat
Buat ku nyaman
Ternyata aku hanya jadi korbanmu

Aku jadi korbanmu
Kau memang jahat
Aku jadi korbanmu
Ternyata aku hanya jadi korbanmu

Baca juga: Lirik Lagu Semata Karenamu - Mario G Klau, Viral di TikTok: Malam Bantu Aku Tuk Luluhkan Dia

(Tribunnews.com)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas