Bela Bima Yudho yang Kritik Kondisi Lampung, Richard Lee Sindir Pemerintah: Kasih Bukti Nyata
Keluarga Bima Yudho diduga diintimidasi pejabat Lampung, dr. Richard Lee sindir sikap pemerintah dan minta aksi nyata segera perbaiki infrastuktur.
Penulis: Dian Hastuti
Editor: Salma Fenty
Instagram @dr.richard_lee
Merasa tertipu, dokter Richard Lee membongkar aib Razman Arif Nasution. Dokter Richard mengaku bahwa Razman banyak berbohong.
"Lalu pencemaran nama baik? Itu gak bisa pak kalau ternyata itu fakta. Masalahnya apa yang disampaikan adik Bima ini adalah fakta."
"Apalagi itu adalah kritikan untuk pemerintah, masa setiap kritik pemerintah di laporin nanti down pak, apalagi ini masih adik-adik harusnya kita support sih," bebernya.
Setelah kritik yang disampaikan Bima, situasi Provinsi Lampung langsung viral di media sosial.
Sama hal seperti Bima banyak yang mengeluhkan soal perbaikan akses jalan yang tak kunjung dilakukan.
(Tribunnews.com/dian/Bayu Indra Permana)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.