Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Profil Ji Chang Wook, Aktor Korea yang Dikabarkan Berpacaran dengan Shin Hye Sun

Simak profil Ji Chang Wook, aktor Korea yang dikabarkan berpacaran dengan Shin Hye Sun.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Salma Fenty
zoom-in Profil Ji Chang Wook, Aktor Korea yang Dikabarkan Berpacaran dengan Shin Hye Sun
Kolase Tribunnews / Instagram @jichangwook dan @shinhs831
Ji Chang Wook (kiri) dan Shin Hye Sun (kanan) - Inilah profil Ji Chang Wook, aktor Korea yang dikabarkan berpacaran dengan Shin Hye Sun. 

Pada tahun yang sama, Ji Chang Wook juga membintangi drama 'Bachelor's Vegetable Store'.

Ia pun pernah menjadi penjahat dalam serial Five Fingers (2012) yang disutradai oleh Choi Hyeong-hun.

Di sisi lain, drama 'Empress Ki' yang dibintanginya mendapat kesuksesan besar dan berhasil meraih beberapa penghargaan.

Bahkan, drama tersebut disiarkan di beberapa negara, seperti Vietnam, Polandia, dan Sri Lanka.

Drama lain yang pernah dibintangi Ji Chang Wook antara lain Healer (2014) dan The K2 (2016).

Kedua drama tersebut memiliki genre action thriller.

Selain itu, Fabricated City menjadi film pertama Ji Chang Wook yang sukses secara komersial dan dinominasikan untuk 'Baeksang Arts Award'.

Berita Rekomendasi

Tahun 2019, Ji Chang Wook membintangi drama Korea pertamanya setelah menyelesaikan wajib militer pada 27 April 2019 lalu, yang berjudul Melting Me Softly.

Salah satu adegan drama Korea THE K2 dibintangi Ji Chang Wook.
Salah satu adegan drama Korea THE K2 dibintangi Ji Chang Wook. (IMDb)

Drama

- You Stole My Heart (2008)

- My too Perfect Sons (2009)

- Hero (2009)

- Smile Again (2010)

- Warrior Baek Dong Soo (2011)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas