Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Ayu Ting Ting Tegas Larang Enji Baskoro Temui Bilqis: Ini Murni Keputusan Saya Pribadi

Penyanyi dangdut Ayu Ting Ting tegas larang mantan suaminya, Enji Baskoro untuk temui anaknya, Bilqis.

Penulis: Ifan RiskyAnugera
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Ayu Ting Ting Tegas Larang Enji Baskoro Temui Bilqis: Ini Murni Keputusan Saya Pribadi
Kolase Tribunnews
Ayu Ting Ting tetap tegas tak perbolahkan Enji Baskoro untuk bertemu sang anak, Bilqis. 

Dikatakan Denny, Enji Baskoro sebelumnya telah pernah berurusan dengan Ayu Ting Ting.

Kini, pihaknya pun lebih untuk menghindari permasalahan lain.

"Kalau kita melapor-lapor nggak bisa, karena posisinya Mas Enji juga kan gak enak, udah masalah dengan ibunya masa anaknya juga ikut masalah," kata Denny Karel.

Menurutnya, seiring jalannya waktu Enji Baskoro juga bakal dipertemukan dengan anaknya.

"Nanti lama-lama waktu akan berbicara, kita tidak bisa menentukan sikapnya, pasti ini kan mengalir kapan Allah bisa mempertemukan ya pasti dipertemukan, waktunya aja," terangnya.

(Tribunnews.com /Ifan)

 

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas