Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Leon Dozan Jadi Tersangka, Nekat Aniaya Rinoa karena Cemburu Lihat Chat

Leon Dozan telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus penganiayaan terhadap sang kekasih, Rinoa Aurora Senduk.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Endra Kurniawan
zoom-in Leon Dozan Jadi Tersangka, Nekat Aniaya Rinoa karena Cemburu Lihat Chat
YouTube Intens Investigasi
Leon Dozan telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus penganiayaan terhadap sang kekasih, Rinoa Aurora Senduk. 

"Saya akui saya salah, saya khilaf atas perbuatan saya yang telah melakukan kata-kata kasar kepada institusi Polri, saya menyesal," sambungnya.

Meski tak membahas soal dugaan penganiayaan yang ia lakukan pada Rinoa, Leon juga menyampaikan permintaan maaf untuk sang kekasih dan keluarganya.

"Untuk Rinoa dan keluarga, saya minta maaf," kata dia.

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W/Gabriella Gunatyas/Bunga Pradipta)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas