Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Profil 3 Idol K-Pop Asal Indonesia, Ada Kim VVUP yang Viral usai Cover Magnetic Milik ILLIT

Berikut ini profil 3 idol K-Pop asal Indonesia, ada Dita Secret Number, Zayyan XODIAC, dan Kim VVUP.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Profil 3 Idol K-Pop Asal Indonesia, Ada Kim VVUP yang Viral usai Cover Magnetic Milik ILLIT
Instagram @secretnumber.official/@xodiacofficial/@22_vvup_22
Berikut ini profil 3 idol K-Pop asal Indonesia, ada Dita Secret Number, Zayyan XODIAC, dan Kim VVUP. 

Video cover Kim yang diunggah di YouTube VVUp telah ditonton lebih dari 375 ribu kali dan menempati 15 trending YouTube.

Sebelum debut menjadi idol K-Pop, Kim sebenarnya sudah wara-wiri di layar kaca Indonesia.

Ia pernah berpartisipasi dalam ajang pencarian bakat The Voice Kids Indonesia 2017 dan meraih peringkat ketiga.

Tak hanya itu, Kim juga pernah ikut audisi The Indonesian Next Big Star dan Indonesian Idol Junior.

Kim sendiri sudah pernah merilis single berjudul Shine bersama ELS dan Willy Winarko pada 2019 silam.

Ia juga pernah tergabung di trio musik, K2B, dan bagian dari NSG Music.

Kemampuan bernyanyi Kim sudah diperolehnya sejak usia empat tahun.

Berita Rekomendasi

Ia kemudian mendalami menyanyi dengan mengambil kelas vokal di Kevin Music Studios dan KBL Performing Arts di Jakarta Utara.

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)

 
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas