Zul Zivilia Bersyukur Tidak Ditinggal sang Istri Selama Mendekam di Penjara, hingga Dibuatkan Lagu
Zul Zivilia mengungkapkan rasa syukurnya tidak ditinggal sang istri selama mendekam di penjara, hingga dibuatkan lagu.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Ayu Miftakhul Husna

Tangkapan Layar YouTube Mantra Room
Zul Zivilia dan Retno Paradinah saat meluncurkan karya baru di Lapas Khusus Kelas IIA Gunung Sindur - Zul Zivilia mengungkapkan rasa syukurnya tidak ditinggal sang istri selama mendekam di penjara, hingga dibuatkan lagu.
Saat merasa kesulitan, Retno pun juga tak segan untuk meminta bantuan ke saudaranya.
"Paling minta tolong lagi ujung-ujungnya ke saudara atau ke orang tua," bebernya.
Seperti diketahui, Zul kini sudah menjalani hukumannya selama lima tahun.
Retno mengaku, dirinya merasa bersyukur Zul yang mendapat banyak remisi karena sering ikut berpartisipasi kegiatan di lapas.
"Zul kan lumayan juga dapat remisinya, karena dia kan banyak berpartisipasi di acara-acara besar di lapas sana kan," jelasnya.
(Tribunnews.com/M Alvian Fakka/Ifan RiskyAnugera)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.