Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Penggunaan Winglet Tim Ducati Picu Perang Dingin pada MotoGP?

Penggunaan winglet yang digunakan tim Mission Winnow Ducati masih memicu perdebatan dari tim MotoGP.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Penggunaan Winglet Tim Ducati Picu Perang Dingin pada MotoGP?
zimbio.com
Luigi Dall'igna 

TRIBUNNEWS.COM - Winglet yang digunakan di motor tim Mission Winnow Ducati pada MotoGP Qatar 2019 masih menimbulkan perdebatan di kalangan tim meskipun sudah dilakukan persidangan pada Jumat (22/3/2019).

Pihak MotoGP yang menunda pengumuman hasil sidang untuk menentukan legalitas winglet pada motor Ducati Desmosediciternyata tak menurunkan tensi dari para tim.

Sebelumnya, empat tim yaitu Repsol Honda, Suzuki Ecstar, KTM, dan Aprilia sudah meluncurkan protes secara resmi kepada pihak direktur teknis MotoGP atas winglet Ducati yang digunakan di seri MotoGP Qatar 2019.

Kini, manajer Ducati, Luigi Dall'Igna, sudah meluncurkan pernyataan yang bisa memperkeruh keadaan di antara para tim MotoGP.

Luigi Dall'Igna sempat mengungkapkan bahwa dia tak mau menjelaskan fungsi sebenarnya dari winglet motornya tersebut.

Ternyata, ada pernyataan lanjutan dari Dall'Igna yang menabuh genderang perang dingin dengan para tim lainnya.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

BERITA TERKAIT
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas