Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Inilah Sosok Beatriz Neila, Rider Perempuan yang Jadi Murid Teranyar Valentino Rossi

Sosok Beatriz Neila menjadi salah satu sorotan dalam program akademi Yamaha VR46 Master Camp yang digelar oleh Valentino Rossi

Editor: Bolasport.com
zoom-in Inilah Sosok Beatriz Neila, Rider Perempuan yang Jadi Murid Teranyar Valentino Rossi
twitter.com/BEATRIZNEILA36
Beatriz Neila (tengah) menjadi salah satu murid teranyar yang mengikuti kompetisi yang digelar akademi milik Valentino Rossi 

TRIBUNNEWS.COM - Yamaha VR46 Master Camp segera kembali dibuka sebagai ajang berlatih untuk para pembalap muda.

Yamaha VR46 Master Camp akan digelar pada 22-26 Mei, tetapi nama-nama pembalap yang ikut serta sudah diumumkan.

Dilansir BolaSport.com dari Tuttomotoriweb, para pembalap yang mengikuti Yamaha VR46 Master Camp 2019 tersebut adalah Beatriz Neila, Finn de Bruin, Kevin Sabatucci, Andy Verdoia, dan Jacopo Facco.

Kelima pembalap itu merupakan pembalap yang sudah berkompetisi di level profesional yaitu di ajang World Supersport 300 (WSSP300) di bawah Yamaha MS Racing Team BCD.

Baca Juga : Juergen Klopp Minta Suporter Liverpool Lakukan Selebrasi pada Menit 88

Pada Yamaha VR46 Master Camp tersebut, Beatriz Neila menjadi pembalap yang paling disorot.

Pasalnya Beatriz Neila merupakan satu-satunya pembalap perempuan yang mengikuti Yamaha VR46 Master Camp kali ini.

BERITA REKOMENDASI

Sementara itu, juara dunia sembilan kali yakni Valentino Rossi yang akan menjadi mentor sudah menyambut para pembalap muda tersebut di Yamaha VR46 Master Camp.

"Luar biasa, Yamaha VR46 Master Camp kini sudah memasuki edisi ketujuh!," kata Rossi yang dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

Halaman Selengkapnya >>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas