Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

SEA Games 2019, Ketut/Apriyani Sukses Antarkan Indonesia Kembali Unggul 2-1 atas Vietnam

Tim bulu tangkis putri Indonesia kembali berhasil menambah keunggulan atas Vietnam melalui ganda putri 'gado-gado' di ajang SEA Games 2019.

Editor: Bolasport.com
zoom-in SEA Games 2019, Ketut/Apriyani Sukses Antarkan Indonesia Kembali Unggul 2-1 atas Vietnam
Humas PBSI
Ni Ketut Mahadewi Istarani/Rizki Amelia Pradipta 

TRIBUNNEWS.COM - Tim bulu tangkis putri Indonesia kembali berhasil menambah keunggulan atas Vietnam melalui ganda putri 'gado-gado' di ajang SEA Games 2019.

Tim bulu tangkis putri Indonesia pada SEA games 2019 berhasil kembali unggul sementara atas Vietnam dengan skor 2-1.

Kepastian itu didapat setelah ganda putri kombinasi baru Ni Ketut Mahadewi Istarani/Apriyani Rahayu berhasil menjalankan misi mereka.

Bermain di lapangan 1 Muntinlupa Sports Complex, Filipina, Ketut/Apriyani memetik kemenangan atas Dinh Thi Phuong Hong/Pham Thi Khanh.

Ketut/Apriyani yang baru dipasangkan pada laga kali ini sukses mengendalikan jalannya pertandingan.

Tergolong sebagai pasangan dadakan, Ketut dan Apriyani masih terlihat berusaha memadukan pergerakan mereka di lapangan.

Kemenangan dua gim langsung sebenarnya nyaris didapat, namun .. BACA SELENGKAPNYA >>>

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas