Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Mobil Balap Ferrari Berubah demi Putus Dominasi Mercedes di Formula 2020

Ferrari mengubah konsep mobil balap mereka agar dapat merebut gelar juara sekaligus menghentikan dominasi Mercedes di Formula 1.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Mobil Balap Ferrari Berubah demi Putus Dominasi Mercedes di Formula 2020
TWITTER.COM/SCUDERIAFERRARI
Charles Leclerc (Ferrari) saat tampil di Red Bull Ring untuk mengikuti sesi kualifikasi F1 GP Austria 2019, Sabtu (29/6/2019) 

TRIBUNNEWS.COM - Ferrari mengubah konsep mobil balap mereka agar dapat merebut gelar juara sekaligus menghentikan dominasi Mercedes di Formula 1.

Ferrari belum dapat memutus dominasi pabrikan rival, Mercedes, sejak era mesin hybrid Formula 1 dimulai pada musim 2014.

Musim 2019 bahkan berakhir mengenaskan bagi Ferrari.

Kedua pembalap mereka terlempar dari posisi tiga besar. Charles Leclerc berada di posisi keempat dalam klasemen akhir sedangkan si ujung tombak, Sebastian Vettel, justru terdampar di urutan lima.

Perbaikan dilakukan Ferrari dengan melakukan perubahan konsep mobil untuk kejuaraan musim 2020.

>>>BACA SELENGKAPNYA DI SINI<<<

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas