Hasil PUBG Continental Series 2 Regional APAC, Divine Esports Pimpin Puncak Klasemen
Berikut ini klasemen sementara PUBG Continental Series 2 (PCS2) regional Asia Pacific (APAC) minggu 1 & 2
Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Sri Juliati
Buriram United Esports tampaknya belum beralih dari posisi dua dari pertandingan sebelumnya.
FURY juga berada di posisi tiga di pertandingan ke-13 ini.
Selanjutnya, di babak 14, tim asal Indonesia Victim Rise bisa dapatkan WWCD.
Disusul dengan DivvisionX Gaming di posisi dua dan MSC THEERATHON di posisi 3.
Babak 15 dimenangkan oleh Battle Arena Elites disusul ArkAngel di posisi dua.
Dan posisi tiga dimenangkan oleh DivisionX Gaming.
Pertandingan terakhir atau babak 16 menjadi 'hadiah' yang menyenangkan bagi Buriram United Esports karena berhasil mendaparkan Chicken Dinner.
DivisionX Gaming juga berada di posisi dua dan lagi-lagi, posisi tiga ditempati FURY.
Pertandingan selanjutnya akan dilangsungkan akhir pekan ini.
Berikut klasemen sementara PUBG Continental Series 2 regional Asia Pasifik (APAC)
1. Divine Esports (158 poin)
2. Buriram United Esports (131 poin)
3. FURY (128 poin)
4. Battle Arena Elites (119 poin)