Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

HASIL MotoGP Spanyol 2021, Miller Beri Kemenangan Perdana Ducati, Quartararo Gagal Ukir Rekor

Keberhasilan Jack Miller merajai MotoGP Spanyol 2021 sekaligus memberikan kemenangan perdana bagi pabrikan Ducati Lenovo di musim ini.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Husein Sanusi
zoom-in HASIL MotoGP Spanyol 2021, Miller Beri Kemenangan Perdana Ducati, Quartararo Gagal Ukir Rekor
PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Pembalap Australia Tim Ducati Lenovo, Jack Miller, merayakan di podium setelah memenangkan balapan MotoGP pada Grand Prix Spanyol di Sirkuit Jerez di Jerez de la Frontera pada 2 Mei 2021. PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP 

Miller memaksa El Diablo turun ke urutan kedua. Bahkan 8 laps terakhir, El Diablo juga mengalami penurunan ke posisi 3.

Pembalap asal Perancis ini disalip oleh Bagnaia yang melesat dari urutan keempat.

Bagnaia terlebih dahulu melewati Morbidelli dan korban selanjutnya El Diablo.

Entah ada masalah apa dengan motor yang ia naiki, Quartararo klembali merosot ke posisi 10.

Alhasil MotoGP Spanyol 2021 berakhir dengan kemenangan untuk Jack Miller.

Sementara posisi kedua diikuti Fransesco Bagnaia dan ketiga Franco Morbidelli. Adapun Quartararo gagal finish 10 besar.

Hasil MotoGP Spanyol 2021

Berita Rekomendasi

1. Jack Miller

2. Fransesco Bagnaia

3. Franco Morbidelli

4. Takaaki Nakagami

5. Joan Mir

6. Aleix Espargararo

7. Maverick Vinales

8. Johann Zarco

9. Marc Marquez

10. Pol Espargaro

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas